Thursday, November 12, 2009

Jika Debitur Gagal Membayar Angsuran

Apa yang Terjadi Bila Debitur Gagal Membayar Angsuran?


Ada beberapa cara yang bisa ditempuh yaitu :
1.Re-negosiasi masa waktu pinjaman
Misal, rubah masa waktu pinjaman dari 10 tahun ke 15 tahun hingga nilai angsuran per bulan mengecil

2.Mengalihkan KPR ke debitur baru atau over kredit
Debitur bisa saja mendapatkan kembali sebagian ataupun seluruh uang yang telah dibayarkan ke bank

3.Sita Properti
Hal ini merupakan skenario terakhir yang diambil bank apabila cara re-negosiasi masa waktu pinjam dan over kredit gagal juga
 
sumber: rumah123.com

No comments:

Post a Comment